Rabu, 25 Juli 2012

Cara Menghilangkan Diposkan Oleh Atau Posted By di Blogger

Di bagian bawah postingan (Di bagian footer postingan), sobat blogger pasti melihat sebuah coretan yang bertuliskan Diposkan oleh atau Posted by. Coretan tersebut merupakan bawaan default dari template blogger yang kita gunakan. Coba sobat blogger cek dulu, apakah tulisan "Posted by" atau "Diposkan oleh" ada di blog sobat? Kalau tulisan "Diposkan oleh" ada di blog sobat, apa yang ingin sobat blogger lakukan terhadap tulisan itu? Apakah sobat blogger ingin menghilangkan tulisan "Diposkan Oleh"? Atau sobat blogger ingin mengganti tulisan "Diposkan oleh" menjadi kalimat yang enak di dengar, misalnya "Di tulis oleh" atau "Penulis : "? Kalau seperti itu, berarti sobat blogger sedang membaca postingan yang tepat karena postingan yang sobat blogger baca kali ini akan membahas tentang cara menghilangkan tulisan Diposkan oleh dan Cara mengganti tulisan diposkan oleh.

Posted by,diposkan oleh,share button,blogger footer,post footer


Cara Menghapus Tulisan Diposkan Oleh Atau Posted By

  1. Sign In di blogger.com
  2. Pada Menu Drop Down pilih Layout
  3. Blogger layout,layout,blogspot layout,blog layout
  4. Kemudian klik link Edit yang berada dibagian Blog Posts.
  5. Sobat blogger tinggal menghilangkan tanda centang pada kotak Posted by atau Diposkan Oleh
  6. Blogger layout,layout,blogspot layout,blog layout,post page option,post page
  7. Terakhir, klik save
  8. Buka blog sobat untuk melihat hasilnya.

Cara Mengganti Tulisan Diposkan Oleh Atau Posted By

Untuk mengganti tulisan diposkan oleh, sama seperti proses di atas, teks yang bertuliskan Posted By tinggal sobat ganti menjadi teks yang sobat blogger inginkan...

Posted by,diposkan oleh
Haaaa...ha.. Sangat mudah kan? Ternyata untuk menghapus atau mengganti tulisan Diposkan oleh/Posted By tidak perlu edit template.

Berarti apa-apa saja yang bisa sobat blogger lakukan di bagian Page Post Options?
Yang bisa sobat blogger lakukan di bagian Page Post Options adalah :
  1. Menghilangkan tanggal atau waktu postingan di atas judul postingan
  2. menghilangkan tanggal atau waktu postingan di posting Footer
  3. Menghilangkan kolom komentar
  4. Menghilangkan tulisan Links to this post (Link ke post ini)
  5. Menghilangkan reaksi (Reaction)
  6. Menghilangkan ikon Quick Editing
  7. Menghilangkan link atau tulisan Email post Links
  8. Menghilangkan Share Button

Tidak ada komentar:

Posting Komentar